Reses Anggota DPRD Sulsel Alfritha Danduru Kunjungi Toraja


RANTEPAO - Alfritha Pasande Danduru, SH.M.Kn, salah satu anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan dari Komisi E, Fraksi Partai Golkar melakukan Kunjungan Kerja ke Panti Asuhan Kristen Tagari, Rantepao, Toraja Utara.

Kunjungan kerja tersebut adalah rangkaian dari beberapa kegiatan reses wakil rakyat asal Toraja itu, khususnya di Dapil 10 yakni, Tana Toraja dan Toraja Utara.
Dari beberapa kegiatan reses Alfritha selama di Toraja, dua diantaranya terpantau oleh Warta Bersatu, media grup jaringan DETEKSI News.

Diberitakan sebelumnya, wanita cantik itu, juga telah berkunjung ke Leproseri Batulelleng di Rantepao, Toraja Utara, lokasi penampungan para Penderita Kusta.
Dalam kunjungan kerja kali ini, ia menemui 34 anak yatim piatu di Panti Asuhan itu.
Ihwal kunjungan kerja itu, Alfrita meminta, Pemkab Toraja Utara memberi perhatian khusus kepada ke-34 anak yatim piatu itu.(*)


Berita selengkapnya disini

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

Cerdas, Bersahaja dan Relijius

Cerdas, Bersahaja dan Relijius